Assalamualaikum Welcome To My Blogger & Enjoy

Jumat, 11 Februari 2011

Asal Usul Kata Bonyok

Kata Bonyok adalah kepanjangan dari Bokap dan Nyokap. Arti kata Bokap adalah Bapak dan arti kata Nyokap adalah Ibu. Kata Bonyok atau Bokap Nyokap sering diucapkan oleh kalangan remaja, namun kalangan anak - anak pun ikut-ikutan menggunakan kata - kata Bokap dan Nyokap. Kata ini populer diawal tahun 1980an. Belakangan, kata ini mulai populer kembali diawal tahun 2000an, karena pada awal tahun 2000an SMS mulai diminati oleh masyarakat. Sehingga kata ini sering digunakan dalam bahasa SMS.

0 komentar:

Posting Komentar

Siguiente Anterior HOME
 
Melati Tri Arumdhani Copyright © 2010 | Designed by: Compartidisimo